Survei ubinan tanaman jagung - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Trenggalek

Kabupaten Trenggalek Dalam Angka 2023 -  sudah tersedia dan dapat didownload di sini. Untuk mendapatkan data BPS Kabupaten Trenggalek silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Trenggalek, Kantor BPS Kabupaten Trenggalek, Jln. Brigjend Soetran, Trenggalek, Jawa Timur setiap hari kerja mulai pukul 08:00 s.d 15:00 WIB. Selain itu layanan juga bisa dilakukan melalui chat Whatsapp 081249476727 || Untuk Layanan Pengaduan BPS Kabupaten Trenggalek, hubungi kami di nomor 081249476727 dan bps3503@bps.go.id pada jam kerja.

Survei ubinan tanaman jagung

Survei ubinan tanaman jagung

28 Januari 2022 | Kegiatan Statistik


Survei ubinan tanaman jagung adalah survei rutin yang dilaksanakan oleh BPS dengan tujuan untuk memperoleh data hasil per hektar (produktivitas) komoditas tanaman jagung dan untuk memperoleh informasi pendukung lainnya, seperti koordinat lokasi ubinan, cara penanaman, penggunaan pupuk, penanggulangan OPT, dan lain-lain.
Hari ini, BPS Kabupaten Trenggalek, melaksanakan Survei ubinan jagung di Kecamatan Kampak bersama dengan petugas lapangan. Tentu saja untuk mewujudkan data pertanian yang akurat dan terpercaya. Maju terus pertanian Indonesa, karena kami bangga melayani bangsa 😊
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten TrenggalekJl. Brigjend Soetran

Trenggalek - Jawa Timur

Indonesia

66310 Telp (62-355) 791432

Faks (62-355) 791432

Mailbox : bps3503@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik